Saturday 18th of January 2025
×

Manga Shinmai Ossan Bouken-Sha Chapter 61 Bahasa Indonesia, Kembalinya Ingatan Linette!

Manga Shinmai Ossan Bouken-Sha Chapter 61 Bahasa Indonesia, Kembalinya Ingatan Linette!

--

Komikpedia - Rangkuman informasi berikut akan membagikan informasi terkait dengan lanjutan kisah manga Shinmai Ossan Bouken-Sha, Saikyou Paati Ni Shinu Hodo Kitae Rarete Muteki Ni Naru yang kini akan memasuki chapter 61. Supaya tidak ketinggalan, simak selengkapnya hanya dibawah ini.

Komik memiliki banyak jenis, salah satunya adalah manga yang merupakan komik bergambar dari Jepang. Seperti pada komik berikut ini. Memiliki genre menarik yang semakin membuat para penggemarnya selalu menantikan kelanjutan kisahnya.


Kegiatan membaca komik adalah salah satu dari banyaknya deretan hobi positif yang bisa dilakukan untuk mengisi waktu luang. Bisa dikatakan bahwa komik adalah cerita bergambar yang memiliki arti pada masing-masing panel/kotaknya.

Baca juga: Baca Komik Shinmai Ossan Bouken-Sha Chapter 60 Bahasa Indonesia, Kehilangan Seorang Teman Dekat!

Baca juga: Baca Manga Fairy Tail: 100 Years Quest Chapter 173 Bahasa Indonesia, Lacrima Raksasa Datang!

Mengenal Shinmai Ossan Bouken-Sha

Manga yang dikenal dengan judul Shinmai Ossan Bouken-Sha, Saikyou Paati Ni Shinu Hodo Kitae Rarete Muteki Ni Naru atau yang lebih dikenal dengan nama The Middle-Aged Newbie Adventurer, Trained to the Brink of Death by the Strongest Party, Became Unbeatable.

Selain judul utama, manga ini juga memiliki judul alternatif lain seperti 大叔新人冒险者 被最强小队拼死锻炼后无敌了, 新米オッサン冒険者、最強パーティに死ぬほど鍛えられて無敵になる, yang menampilkan petualangan dan pertempuran yang mendebarkan.

Baca juga: Sinopsis dan Link Baca Manga Goukon ni Ittara Onna ga Inakatta Hanashi Full Chapter Bahasa Indonesia, Judul Lain Update Lebih Cepat!

Sumber:

UPDATE TERBARU