Saturday 18th of January 2025
×

Update Komik Killer Peter Chapter 63 Bahasa Indonesia, Masa Lalu Yudas Mulai Terungkap

Update Komik Killer Peter Chapter 63 Bahasa Indonesia, Masa Lalu Yudas Mulai Terungkap

--

Komikpedia - Rekomendasi manhwa kali ini berjudul Killer Peter  , yang menghadirkan kisah menarik dan seru untuk diikuti bagi pecinta olahraga balap sepeda. Jika kalian penasaran dengan kisahnya, berikut kami berikan link baca untuk chapter 63 dengan bahasa Indonesia tentunya. Yuk mari simak pembahasan secara lengkapnya berikut ini.

Membaca komik adalah salah satu kegiatan yang menyenangkan untuk dilakukan saat memiliki waktu senggang. Komik sendiri merupakan cerita bergambar yang sekarang menjadi salah satu favorit banyak kalangan.


Baca juga: Baca Manhwa Killer Peter Chapter 62 Bahasa Indonesia, Pesta Akan Segera Dimulai

Baca juga: [21++] Link Baca Try Begging Me Chapter 22 Bahasa Indonesia Kena Stockholm Syndrome, Grace Sudah Nggak Tertolong

Killer Peter adalah komik manhwa karya dari komikus Korea bernama Kim Junghyun dan ilustrasi oleh Lim Lina. Komik ini rilis pada tahun 2023 ini dengan mengusung genre aksi petualangan dan fantasi. Hingga kini, komik manhwa satu ini masih terus ongoing atau berjalan.

Komik manhwa ini termasuk dalam genre aksi fantasi, dengan plot yang cukup menarik dan karakter-karakter yang menarik. Jika kalian menyukai manhwa dengan tema tersebut, Killer Peter mungkin bisa menjadi pilihan yang menarik untuk dibaca.

Spoiler Manhwa Killer Peter Chapter 63

Setelah mengabdikan hidupnya untuk organisasi kriminal, Glory Club, Peter pensiun dari statusnya sebagai pembunuh legendaris dan menghabiskan sisa hidupnya dengan menjalankan toko buku bekas yang sepi.

Namun, setelah disergap dan hampir dibunuh suatu hari oleh organisasi yang telah mengabdikan hidupnya untuknya, Peter menemukan tubuhnya secara ajaib kembali ke masa remajanya. Sekarang setelah Peter kembali ke bentuk tubuh terbaiknya, ia bertekad untuk membalas dendam dengan Glory Club.

Baca juga: Baca Manhwa Age of Arrogance Chapter 67 Bahasa Indonesia, Carlisle Masih Nggak Mau Ngalah

Pembunuh tua yang dikhianati kini hidup kembali!

Tapi... tidak seorang pun mengenali saya?!

"Kalau begitu akulah yang terkuat!"

Sumber:

UPDATE TERBARU